Dinkes Ketapang Terima 100 Rapid Test Corona, Diprioritaskan PDP Dan Tenaga Medis

0
104

Ketapang, (beritairn.com) – Dinas Kesehatan telah menerima sebanyak 100 alat untuk mendeteksi virus corona atau rapid test, Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Ketapang, Rustami mengatakan.

“Ketapang itu mendapatkan 100 rapid test kalau tidak salah karena belum saya buka,” kata Rustami.

Rustami selaku juru bicara tim gugus tugas penanggulangan Covid-19 di Ketapang mengatakan, jumlah 100 rapid test dan akan memprioritaskan untuk Pasien Dalam Pengawasan (PDP) dan juga tenaga medis yang menangani pasien PDP.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here